Warung Online

Akhirnya, BBM untuk Android…

Posted by cyber On Tuesday, November 29, 2011 0 comments

Tidak ada! jadi bagi para penggemar Android harus kecewa karena BBM tak jadi takluk. Pada acara BlackBerry DevCon 2011 di San Francisco hanya ditunjukkan platform BBX yang akan mencakup BBX-OS. Berikut berita BBX-OS yang saya kutip dari Teknoup:
BBX juga akan mendukung aplikasi yang dikembangkan menggunakan salah satu alat yang tersedia saat ini untuk BlackBerry PlayBook, termasuk SDK, Adobe AIR / Flash dan WebWorks/HTML5, serta Runtime BlackBerry untuk aplikasi Android. Nantinya kedepannya BBX akan berbasis tablet dan smartphone.
Lalu BBM untuk Android? berikut petikannya kembali dari Teknoup :
ditengah-tengah berlangsungnya acara konferensi pers BlackBerry DevCon 2011 di San Fransisco, dua orang staff internal Research In Motion Alec Saunders dan Chris Smith menyangkal rumor akan hadirnya BlackBerry Messenger di platform lain.
Jadi jelas sudah, BBM untuk Android malah belum terpikirkan oleh RIM dan memang jika BBM ada di Android berarti RIM sedang menggantung dirinya sendiri. tetapi memang platform BBX ini berisikan plugin untuk menjalankan aplikasi Android.  So, apakah kamu senang atau kecewa?

info by: kompasiana

Semoga artikel Akhirnya, BBM untuk Android… bermanfaat bagi Anda.

Jika artikel ini bermanfaat,bagikan kepada rekan melalui:

Post a Comment

Langganan artikel lewat email

Enter your email address:

Delivered by FeedBurner

AutoSurf Traffic Exchange: Powerful Results with SEO tips | 10KHits - 10KHits provides quality traffic hits to your personal or business websites.
Loading

Sobat BlogCare Mau Tukar Link? Copy/paste code HTML berikut ke sidebar blog sobat

semua jadi satu

Entri Populer

Recent Comment

Followers